Nasabah Naik 170%, Dana Kelolaan BTN Prospera Tembus Rp9,5 Triliun
PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk mencatat pertumbuhan signifikan pada layanan BTN Prospera sejak pertama kali diluncurkan pada Maret 2024. Hingga April 2025, jumlah nasabah meningkat 170% dengan dana kelolaan (Asset Under Management/AUM) mencapai Rp9,5 triliun, tumbuh 149% dari posisi awal peluncuran.
Direktur Utama BTN, Nixon LP Napitupulu, menargetkan pertumbuhan AUM BTN Prospera sebesar 15% hingga akhir 2025. Menurutnya, keberhasilan BTN Prospera tidak hanya diukur dari besarnya angka, melainkan dari kualitas hubungan yang dibangun dengan nasabah.
“BTN Prospera kami bangun untuk menjadi ruang yang tidak hanya menyediakan layanan, tapi juga koneksi. Loyalitas tumbuh dari interaksi yang bermakna, itulah kenapa strategi kami menekankan pada pengalaman, bukan sekadar produk,” ujar Nixon di Jakarta, Sabtu, 24 Mei 2025.
Baca Juga: Kolaborasi, BTN Siapkan 30 Ribu Unit Rumah Subsidi untuk Nakes
Nixon menjelaskan bahwa pertumbuhan dana kelolaan BTN Prospera menjadi salah satu sumber pendanaan strategis bagi BTN, khususnya dana murah yang dibutuhkan untuk pembiayaan jangka panjang.
Kontribusi BTN Prospera terhadap Dana Pihak Ketiga (DPK) BTN tercatat sebesar 15%, dengan komposisi 56% dalam bentuk tabungan dan 44% dalam bentuk deposito. Segmen nasabah yang dilayani BTN Prospera merupakan nasabah dengan saldo rata-rata simpanan lebih tinggi dibandingkan nasabah reguler.
“Segmen nasabah yang digarap BTN Prospera adalah segmen yang saldo rata-rata simpanannya lebih tinggi dari nasabah reguler, sehingga kami selalu memastikan produk dan layanan BTN dapat bersaing di pasar dan menarik ceruk nasabah yang dapat menjadi sumber pendanaan yang stabil secara jangka panjang, sehingga mendukung aspirasi kami menjadi bank transaksional,” ujar Nixon.
Baca Juga: Bidik 3,6 Juta Pengguna Mobile Banking, BTN Andalkan Gelaran BTN JAKIM
Dalam rangka memperkuat loyalitas dan interaksi, BTN Prospera secara rutin menyelenggarakan program engagement eksklusif seperti BTN Prospera Movie Night, yang telah tiga kali digelar secara serentak di delapan kota besar: Jakarta, Bandung, Manado, Batam, Surabaya, Banjarmasin, Denpasar, dan Yogyakarta.
Sebagai bagian dari penguatan layanan, BTN meluncurkan Kartu Debit BTN Prospera pada November 2024. Kartu ini mencatat pertumbuhan transaksi rata-rata sebesar 141% per bulan, dengan dominasi penggunaan pada kategori gaya hidup dan perjalanan (travel).
-
Dilarang Cium Bayi Saat Lebaran, Ini Bahaya yang MengintaiWow! Ternyata KAI Mempunyai 5 Terowongan Kereta Api Terpanjang di Indonesia7 Manfaat Minum Teh Tawar, Si Pahit yang Kaya Nutrisi7 Manfaat Minum Teh Tawar, Si Pahit yang Kaya NutrisiAkhirnya, Ratna si 'Penyebar Hoax Terbaik' DitangkapFOTO: Kala Dior Melintasi Waktu ke Masa Lalu di Paris Fashion WeekApple Bangun Pabrik AirTag di Batam, Kemenperin: Tidak Masuk dalam Hitungan TKDNFOTO: Semarak Berbuka Puasa di Kampung Ramadan JogokariyanMakna Jumat Agung: Mengenang Pengorbanan Yesus Kristus untuk UmatnyaParkir Liar di Jakarta Sulit Ditertibkan, Pengamat Singgung Ada Kesepakatan Politik Era Anies
下一篇:Reklamasi Program Pemerintah ataukah Swasta?
- ·Kadis PU Kota Blitar Bersama Tiga Saksi Lainnya Dipanggil KPK
- ·PPSU Cempaka Putih Wafat saat Bekerja, Pemprov DKI: Hak
- ·Oknum TNI Diduga Bunuh Wanita Muda di Sorong Papua, Koarmada III: Tak Ada Toleransi!
- ·Lewat Raperda Kepemudaan, Mas Dhito Perluas Ruang Gerak Pemuda di Kabupaten Kediri
- ·VIDEO: Bagaimana Cara Memuliakan Al
- ·OCCRP Klarifikasi soal Jokowi Tokoh Terkorup 2024: Tak Punya Bukti Langsung
- ·Hardiknas: Bank Mandiri Perkuat Pilar Sosial ESG Lewat Inisiatif Pendidikan Inklusif
- ·Pramono Luncurkan Transjabodetabek 21 April, Sekalian Gratiskan Naik Transum di Jakarta
- ·Rizal Ramli Akan Dimakamkan di TPU Jeruk Purut
- ·Bank DKI Didemo Depan Balai Kota Sampai Menginap, Pramono: Itu Wajar
- ·Semanggi Tak Bercahaya Lagi, Pramono Geram Lampu Dicuri
- ·Bappebti Kemendag Resmi Serahkan Pengawasan Aset Keuangan Digital Kepada OJK
- ·VIDEO: Warna
- ·Jadwal Misa Rabu Abu 2025 di Gereja Katedral Jakarta
- ·Bandung Kembali Bergema Lewat Bank bjb Bandoeng 10K: Ribuan Pelari Hidupkan Semangat Kota
- ·Ramai Protes Usia Pensiun Pekerja Naik Jadi 59 Tahun, Kemnaker Buka Suara
- ·9 Cara Agar Kucing Tak Lagi Pipis Sembarangan
- ·7 Manfaat Minum Teh Tawar, Si Pahit yang Kaya Nutrisi
- ·4 Oknum Polisi Disidang Etik, AKP hingga Brigadir Didemosi Terkait Dugaan Pemerasan Penonton DWP
- ·19 Remaja Diringkus Gegara Tawuran, 7 Bilah Sajam Disita Polisi
- ·Ditkrimsus PMJ Sita Barang Bukti di Apartemen Firli Bahuri
- ·Isi Aturan Kepmenpan
- ·Isi Aturan Kepmenpan
- ·Isi Aturan Kepmenpan
- ·Kata Anies: Reklamasi Bukan Pulau, Tapi...Kaget Dengernya
- ·Acara Gowes Bareng Pramono Bakal Lintasi JLNT, Komunitas Pesepeda dan Pejalan Kaki Menolak
- ·Doa Apa yang Dibaca saat Sujud Rakaat Terakhir?
- ·Pengakuan Mencengangkan Pelaku Pelecehan di Stasiun Tanah Abang: Efek Hasrat Meningkat
- ·Minum Susu Saat Buka Puasa, Boleh atau Tidak?
- ·OCCRP Klarifikasi soal Jokowi Tokoh Terkorup 2024: Tak Punya Bukti Langsung
- ·7 Destinasi Wisata Anti
- ·4 Oknum Polisi Disidang Etik, AKP hingga Brigadir Didemosi Terkait Dugaan Pemerasan Penonton DWP
- ·Asal Jalan Ditutup, Dishub DKI Sebut JLNT Aman Dilintasi Pesepeda
- ·HPP Gabah Petani Naik per 15 Januari 2025, Cek Rinciannya di Sini
- ·Mendaki Gunung Fuji Lewat 4 Jalur Utama, Turis Harus Bayar Rp438 Ribu
- ·Kado Hardiknas! Pelajar dan Mahasiswa di Jakarta dapat Kesempatan Klaim Saldo Dana Kaget Hari Ini